Jakarta Menuju Era Baru

Setelah acara pelantikan gubernur pagi tadi di gedung DPRD DKI Jakarta (Kebon Sirih) 15/10,Jokowi-Ahok resmi menjadi gubernur dan wakil untuk masa jabatan 2012 samapai dengan 2017.

Rasa suka cita pun di rasakan oleh para warga ibu kota,dalam menyambut sosok pemimpin baru,yang memang di kenal sukses dalam memimipin kota Solo itu.


Harapan,keinginan dan sambutan positf dari warga,tentunya dapat menjadikan orang nomor satu di Jakarta saat ini,dapat menjalankan misi/program-program besarnya dan menempati janji-janjinya di saat masa kampanye pilgub kemarin.

Semoga dengan kepemimpinan dari Jokowi-Ahok dapat membawa Jakarta Menuju Era Baru.*yet.